Jumat, 09 Juni 2017

CARA MEMBUAT DIAGRAM DAN GRAFIK

CARA PEMBUATAN DIAGRAM GRAFIK


1.  Pertama-tama anda buka ms.Excel



[1] Andi purnomo, program aplikasi pengolah angka,Jakarta gahlia Indonesia, 2007, hlm.91
[2] Ibid, hlm.92
[3] Andi purnomo, teknologi informasi dan komunikasi 2, jakara:yudhistira,2012, hlm,84.




2.  Kemudian buat table seperti di bawah ini



3.  Lalu anda blok table tersebut, kemudian pilih insert > pilihlah sesuai keinginan, disini kita ambil contoh column



.4  Maka akan muncul beberapa pilihan grafik, pilihlah sesuai keinginan anda, atau sesuai naskah yang sedang anda ketik



5.   Setelah anda pilih model grafik yang diperlukan, maka akan munculah tabelnya sesuai yang di pilih



.   6.  Kemudian pada grafik, anda klik kanan, pilih select data


7.     Maka akan mucul kotak dialog seperti ini, anda pilih switch row/column



                 8.        Maka posisi kota dan bulan akan bertukar



9.   Kemudian untuk membuat judul pada grafik, dan membuat posisi bulan berada di bawah, maka pada menu bar, anda pilih design, dan pada kotak chat layouts, anda pilih yang nomor 3.



10.  Maka hasilnya akan seperti ini



11. Kemudian untuk membuat kerterangan pada bawah dan samping grafik, anda pilih layouts > axis titles lalu pilih keduanya



12.   Kemudian hasilnya akan seperti ini




13.  Percantiklah grafik tersebut, agar terlihat lebih menarik, maka hasil akhirnya akan seperti ini


Tidak ada komentar:

Posting Komentar